Edukasi Pentingnya Menjaga Imun Tubuh Di Masa Pandemi

10 November 2021
Administrator
Dibaca 625 Kali
Edukasi Pentingnya Menjaga Imun Tubuh Di Masa Pandemi

Video ini mengajak masyarakat untuk mulai menjaga sistem imun tubuh di masa pandemi covid-19 ini karen salah satu upaya pencegahan terjangkitnya virus corona adalah memperkuat daya tahan tubuh. Yang bertujuan untuk memberikan pemahaman kepada masyarakat betapa pentingnya untuk menjaga sekaligus meningkatkan sistem imun tubuh. Memperkuat sistem imun tubuh merupakan salah satu cara yang bisa dilakukan untuk mencegah penularan virus ini. Tidak hanya virus corona, sistem imun tubuh yang kuat juga dapat melindungi tubuh dari berbagai macam penyakit lainnya. Masyarakat juga dapat mengetahui beberapa tips yang bisa meningkatkan sistem imun tubuh seperti menjaga asupan nutrisi makanan, tidur dan istiahat yang cukup dan kegiatan lainnya.

Nama : Rahayu Fitriyawati
Npm : 1810631180147
Prodi : Ilmu Pemerintah
Fakultas : Ilmu Sosial dan Ilmu Politik